Terkait Pelayanan Publik, Komisi l DPRD Kota Palembang sambangi DPRD Pangkalpinang

Terkait Pelayanan Publik, Komisi l DPRD Kota Palembang sambangi DPRD Pangkalpinang

Pangkalpinang – Komisi I DPRD Kota Palembang menyambangi DPRD Kota Pangkalpinang. Kunjungan kerja mereka untuk mencari masukan dan pengayaan terkait Pelayanan Publik.

Kunjungan kerja itu dipimpinan oleh Ketua Komisi I DPRD Kota Palembang H.Nazili,SH, M.SI dan diterima langsung olek Sekwan DPRD Kota Pangkalpinang, Drs. Akhmad Elvian, Kamis (27/1) lalu.

Dalam kesempatan itu H. Nazili yang juga di dampingi anggota komisi dan sekretariat DPRD Kota Palembang, menanyakan upaya apa yang dilakukan dalam meningkatkan pelayanan publik khususnya di DPRD Kota Pangkalpinang.

“Saya sangat senang bisa berkunjung ke kantor DPRD kota pangkalpinang dan menjadikan DPRD kota pangkalpinang program studi banding saya terkait prihal pelayanan publik,” ujar H.Nazili ,SH , M.Sl.

Ia juga menambahkan, cara penyambutan tamu seketariat DPRD Kota Pangkalpinang yang memberdayakan Humas DPRD Kota Pangkalpinang sangat baik dan ramah.

“Saya bersama tim sangat senang berkunjung ke DPRD Kota Pangkalpinang karena mereka sangat antusias mereka menerima kedatangan kami, saya pun merasa terhormat bersama tim bisa disambut kedatangan saya dengan baik,” tutupnya.

Related post

Ketua DPRD Abang Hertza Pimpin Rapat Paripurna Istimewa Kesatu Masa Persidangan Satu Tahun 2023

Ketua DPRD Abang Hertza Pimpin Rapat Paripurna Istimewa Kesatu Masa Persidangan Satu Tahun 2023

Pangkalpinang – Ketua DPRD Abang Hertza, Pimpin rapat paripurna istimewa kesatu masa persidangan satu tahun 2023. Dalam rangka memperingati hari…
Gelar Upacara Peringatan Hari Jadi Kota Pangkalpinang Ke-266 Molen di Penghujung Masa Jabatan

Gelar Upacara Peringatan Hari Jadi Kota Pangkalpinang Ke-266 Molen di Penghujung Masa Jabatan

Pangkalpinang- Pemerintah Kota Pangkalpinang menggelar Upacara Peringatan Hari Jadi Kota Pangkalpinang ke-266 Tahun 2023 yang  bertempat di halaman Kantor Wali…
Hadiri Rakor Pengendalian Inflasi, Mendagri Tiba di Belitung

Hadiri Rakor Pengendalian Inflasi, Mendagri Tiba di Belitung

TANJUNGPANDAN – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) RI , Tito Karnavian tiba di Bandara H.A.S. Hanandjoeddin, Kabupaten Belitung, pada pukul 09.28…

Leave a Reply

Your email address will not be published.